Rabu, 05 Juni 2013

One Piece Week! Pekan Raya Bertema "One Piece"

Malam Doskoyan!





siapa sih yang tak kenal One Piece?? komik karya eeichiro oda ini telah mebuat banyak orang tergila-gila dengannya, maka dari itu Doskoy berniat menerapkan tema ini! mulai besok tanggal 06-06-2013 s/d 12-06-2013, dalam rangka menyambut episode perdana dari he Sketch! untuk yang belum kenal One Piece(gak mungkin gak kenal) yuk dilihat sebentar review wikipedia.




One Piece (ワンピース wanpīsu) adalah sebuah anime dan manga tentang sekelompok bajak laut yang dipimpin oleh Monkey D. Luffy yang pergi mencari harta karun legendaris bernama One Piece. Luffy menjadi manusia karet yang memiliki kekuatan memanjangkan tubuhnya setelah secara tak sengaja memakan buah Gomu Gomu, salah satu dari buah iblis. Selama perjalanan Luffy banyak bertemu dengan teman baru dan musuh yang beragam.
One Piece diciptakan oleh Eiichiro Oda. Komiknya dimulai pada 1997 di Shonen Jump terbitan Shueisha dan hingga kini masih terus berlanjut. Versi TV nya dimulai pada Oktober 1999. Di Indonesia manga ini diterbitkan Elex Media Komputindo dan hingga kini telah mencapai jilid ke 60 lebih. Versi TV-nya, yang diproduksi Toei, telah mencapai 500 episode di Jepang. Sampai saat ini, One Piece telah mengeluarkan 12 film, yang terakhir dirilis pada tanggal 15 Desember 2012. Di Indonesia sendiri pernah ditayangkan di RCTI dan Global TV.

nah, jadi tungguin ya, pekan raya minggu ini! :D


Tidak ada komentar:

Posting Komentar